Tag: manajemen

  • Pentingnya Business Acumen Bagi HR Dan Cara Memelajarinya

    Pentingnya Business Acumen Bagi HR Dan Cara Memelajarinya

    Dengan business acumen yang kuat, praktisi HR tak hanya dianggap sebagai pelaku bidang administrasi, tetapi juga memiliki kemampuan strategis dalam menyelaraskan inisiatif HR development dengan prioritas bisnis. Survei terbaru mengungkapkan keprihatinan organisasi global terhadap kesenjangan antara prioritas HR dan bisnis. Pemimpin HR (8%) merasa kurang terampil, sementara pemimpin bisnis (42%) mengaku kinerja HR tak mencapai…

  • Kinerja Karyawan, Ini Pengertian dan Faktor Yang Mempengaruhinya

    Kinerja Karyawan, Ini Pengertian dan Faktor Yang Mempengaruhinya

    Masalah dan faktor kinerja karyawan adalah sesuatu yang perlu dikenali oleh HR dan manajemen, agar lingkungan kerja produktif tetap terjaga.

  • People Management, Definisi dan 7 Keterampilan yang Dibutuhkan

    People Management, Definisi dan 7 Keterampilan yang Dibutuhkan

    People management adalah sebuah proses mengatur dan mengawasi pengembangan karyawan termasuk memberikan pelatihan dan motivasi.

  • Kenali 9 Fungsi Manajemen Sumber Daya Manusia

    Kenali 9 Fungsi Manajemen Sumber Daya Manusia

    Manajemen sumber daya manusia ialah proses dari perencanaan, kepemimpinan, pengorganisasian, dan pengendalian dalam pekerjaan.

  • Management By Objectives, Manfaat & Langkah Praktiknya

    Management By Objectives, Manfaat & Langkah Praktiknya

    MBO, atau kepanjangannya Management by Objectives adalah salah satu pendekatan berbasis hasil yang melibatkan manajemen dan karyawan secara bersama. Tahun 2020 adalah tahun yang penuh tantangan bagi semua industri dan pelakunya. Banyak organisasi harus mengkaji ulang pendekatan strategi mereka untuk bisa beradaptasi dan recovery di periode baru. Management by objectives bisa menjadi pilihan manajemen. Lebih jelasnya,…

  • Pengembangan Organisasi: Pengertian, Tujuan, Dan Proses

    Pengembangan Organisasi: Pengertian, Tujuan, Dan Proses

    Ketika perusahaan membutuhkan sebuah perubahan besar, proses pengembangan organisasi (organization development atau OD) adalah solusi yang tepat. Khususnya, bagi perusahaan yang ingin meningkatkan profit dan keterampilan karyawan atau mendongkrak kinerja bisnis yang kini berjalan stagnan. Apa Itu Organization Development? Organization development merupakan salah satu bidang dari manajemen SDM, yang berfokus membantu perusahaan untuk mencapai peningkatan…

  • Pentingnya Memahami Tahun Fiskal dalam Pengelolaan Bisnis

    Pentingnya Memahami Tahun Fiskal dalam Pengelolaan Bisnis

    Apa itu tahun fiskal? Mengutip Investopedia, tahun fiskal adalah hal yang krusial bagi HR dalam menjalankan tugas mereka. Sayangnya, masih ada manajemen HR yang kurang memahami konsep tahun fiskal ini. Tahun fiskal merupakan sebuah periode akuntansi yang biasanya digunakan perusahaan untuk mengatur dan melaporkan keuangan mereka. Dalam artikel ini, Anda akan menjelajahi informasi tentang tahun…

  • Mengukur Kinerja Perusahaan: Manfaat Dan Metode

    Mengukur Kinerja Perusahaan: Manfaat Dan Metode

    Dalam dunia bisnis, kinerja perusahaan adalah sebuah hal yang paling penting dan utama. Dari sana, HR dapat menciptakan berbagai strategi yang lebih aligned dengan bisnis. Tidak heran, mengukur kinerja perusahaan menjadi hal yang penting. Namun, tidak semua praktisi HR sepenuhnya menyadari betapa pentingnya pemantauan dan penilaian kinerja perusahaan ini. HR lebih banyak menghabiskan waktu mereka…

  • 7 Cara Menilai Kinerja Perusahaan

    7 Cara Menilai Kinerja Perusahaan

    Dalam dunia persaingan bisnis yang semakin kompleks, menilai dan mengelola kinerja perusahaan adalah kunci utama dalam mencapai kesuksesan jangka panjang. Tim HR dan manajemen tentunya memiliki peran penting dalam memastikan bahwa perusahaan tetap berada di jalur yang tepat untuk mencapai tujuan strategisnya. Untuk mencapai tujuan ini, tentu perusahaan perlu menguasai seni penilaian kinerja perusahaan untuk…

  • Pentingnya HRIS Bagi UMKM Dan Tips Memilihnya

    Pentingnya HRIS Bagi UMKM Dan Tips Memilihnya

    UMKM semakin didorong untuk go digital, bahkan kini didukung oleh pemerintah. HRIS bagi UMKM bisa jadi fitur penting bagi kesuksesan UMKM.