Tag: recruitment agency

  • Menurut Peoplyee, Ini 3 Posisi Paling Dibutuhkan Perusahaan

    Menurut Peoplyee, Ini 3 Posisi Paling Dibutuhkan Perusahaan

    Data Badan Pusat Statistik (BPS) menunjukkan jumlah pengangguran di Indonesia mencapai 7,2 juta orang dengan tingkat pengangguran terbuka (TPT) sebesar 4,82% hingga Februari 2024. Angka ini berkurang sekitar 790.000 orang dari periode yang sama tahun lalu (7,99 juta orang dengan TPT 5,45%). Dalam riset Populix, mereka menyebutkan bahwa 46% perusahaan kesulitan saat mencari calon karyawan.…

  • Mengenal Tugas Dan Tanggung Jawab Accounting Manager

    Mengenal Tugas Dan Tanggung Jawab Accounting Manager

    Sebagai perekrut, apa saja tugas dan tanggung jawab accounting manager yang akan Anda perhatikan? Apakah Anda melihat keterampilan di bidang pengelolaan keuangan? Apakah ia memiliki rekam jejak positif dalam pengawasan setiap transaksi keuangan? Mengingat posisi ini krusial terhadap kelangsungan bisnis, maka perekrut dan manajemen perlu mendeskripsikan tugas dan tanggung jawabnya sesuai kebutuhan perusahaan. Menjalankan proses…

  • Kenali Seluk Beluk Cara Kerja Headhunter

    Kenali Seluk Beluk Cara Kerja Headhunter

    Cara kerja headhunter memegang peranan penting dalam dunia rekrutmen, di mana mereka bertindak sebagai perantara antara perusahaan yang mencari karyawan dan para profesional yang berpotensi.  Namun sebelum menggali lebih dalam, mari pahami secara mendalam apa yang dimaksud dengan istilah headhunter. Headhunter, yang secara harfiah berarti pencari kepala, merupakan seorang spesialis rekrutmen yang memiliki tugas utama…

  • 7 Alasan Perusahaan Menggunakan Recruitment Agency

    7 Alasan Perusahaan Menggunakan Recruitment Agency

    Recruitment agency dapat menjadi penyelamat perusahaan Anda karena perusahaan akan mendapatkan kandidat sesuai kriteria dan budaya organisasi.