Tag: lowongan kerja
-
Job Scam: Contoh & Lepas Dari Penipuan
Jika jobseeker tidak memperhatikan dengan saksama, job scam akan terlihat seperti job ads pada umumnya. Bahkan penipu dapat mengunggahnya di platform pencarian kerja dan media sosial. Sekilas, iklan lowongan pekerjaan terlihat meyakinkan tetapi mereka tidak ingin memberikan pekerjaan kepada jobseeker. Melainkan mengambil uang atau data pribadi pencari kerja. Bagi Anda yang sedang mencari pekerjaan, hati-hati…
-
Penipuan Lowongan Kerja Masih Menjebak, Cermati Tandanya!
Saat ini, berbagai bentuk penipuan lowongan kerja semakin meresahkan. Padahal mendapatkan panggilan untuk wawancara kerja tentu sangat melegakan para pencari kerja. Namun, akibat kasus penipuan lowongan kerja yang tiada habisnya, membuat mereka ragu dalam mengambil kesempatan. Salah satu insiden terjadi di Bekasi pada bulan Juli lalu, ketika seorang ojol (ojek online) menerima permintaan untuk menjemput…