Mindblown: a blog about philosophy.

  • Tertarik Career Switch? Pertimbangkan Plus & Minusnya

    Tertarik Career Switch? Pertimbangkan Plus & Minusnya

    Career switch atau perpindahan karier menjadi semakin jamak dilakukan di kalangan profesional. Mereka yang telah bekerja bertahun-tahun di bidang tertentu tidak ragu untuk melakukan perpindahan karier. Jika Anda tertarik melakukan perpindahan karier, sebaiknya simak pembahasan berikut ini tentang plus dan minus dari keputusan tersebut. Memahami Kondisi Career Switch Career switch merujuk pada perpindahan karier seseorang…

  • Jasa Outsourcing: Solusi Untuk Efisiensi Bisnis

    Jasa Outsourcing: Solusi Untuk Efisiensi Bisnis

    Jasa outsourcing adalah salah satu strategi yang sering digunakan oleh perusahaan untuk meningkatkan efisiensi pada inti bisnis mereka. Jasa bisnis ini akan melakukan proses rekrutmen untuk perusahaan klien. Salah satu tujuan perusahaan dalam penggunaan jasa outsourcing adalah menekan biaya operasional. Dalam bisnis alih daya, terdapat tujuh tipe outsourcing. Definisi Jasa Outsourcing Adalah Jasa outsourcing adalah…

  • Offshore Outsourcing: Definisi, Tipe, dan Contoh Perusahaannya

    Offshore Outsourcing: Definisi, Tipe, dan Contoh Perusahaannya

    Offshore outsourcing menjadi salah satu strategi bisnis dalam bidang rekrutmen dan seleksi dari perusahaan yang akan melebarkan sayap bisnis ke luar negeri. Istilah offshore mengacu pada kegiatan keuangan yang dilakukan di luar negeri. Biasanya, perusahaan memilih beroperasi di negara dengan pajak lebih rendah atau regulasi lebih longgar. Bagi tim HR, Anda wajib memahami tentang konsep…

  • Contoh Laporan Hasil Training Karyawan Untuk Menilai Efektivitas

    Contoh Laporan Hasil Training Karyawan Untuk Menilai Efektivitas

    Biasanya, contoh laporan hasil training karyawan dibuat untuk memberikan gambaran tentang efektivitas program pelatihan yang telah diselenggarakan oleh perusahaan. Laporan ini memuat informasi tentang tujuan training, penggunaan metodologi, target dan pencapaian, serta rekomendasi evaluasi untuk digunakan selanjutnya. Pembuatan laporan membantu perusahaan memahami dampak pelatihan terhadap kinerja dan produktivitas karyawan. Karena mereka dituntut untuk terus berkembang…

  • Melawan Kebiasaan Sedentary Lifestyle Untuk Hidup Lebih Sehat

    Melawan Kebiasaan Sedentary Lifestyle Untuk Hidup Lebih Sehat

    Sedentary lifestyle atau pola hidup sedentari menjadi salah satu topik yang sedang hangat dibicarakan oleh para pekerja. Pasalnya, hal itu dikaitkan dengan kebiasaan mereka yang duduk terlalu lama. Jika karyawan terbiasa duduk tanpa jeda yang cukup, mereka akan menghadapi masalah serius. Apa saja dampak sedentary lifestyle bagi kesehatan karyawan? Apa Itu Sedentary Lifestyle? Sedentary lifestyle…

  • Memahami 8 Tantangan Training Karyawan 2024

    Memahami 8 Tantangan Training Karyawan 2024

    Tantangan training karyawan 2024 akan berbeda dari tahun-tahun sebelumnya. Di era digital yang terus berkembang, perusahaan harus beradaptasi dengan tren terbaru dan kebutuhan karyawan yang terus berubah. Seiring dengan itu, peran HR menjadi krusial dalam memahami dan mengatasi hambatan yang muncul. Bagaimana tantangan training karyawan 2024 yang akan dihadapi oleh tim HR? Mengapa Training Karyawan…

  • Cara Training Karyawan Di Bidang Cybersecurity

    Cara Training Karyawan Di Bidang Cybersecurity

    Bagaimana cara training karyawan tentang cybersecurity? Haruskah mereka mengikuti pelatihan tersebut meski pekerjaan tidak berhubungan langsung dengan dunia siber? Saat ini, perusahaan perlu memberikan informasi komprehensif tentang cybersecurity kepada karyawan. Meskipun fungsi dan tanggung jawab mereka tidak bersinggungan dengan hal tersebut, tetapi hampir semua proses penyelesaian pekerjaan menggunakan teknologi yang rawan dengan kejahatan siber. Sebaiknya,…

  • 6 Langkah Mengatasi Masalah Disiplin Karyawan Di Tempat Kerja

    6 Langkah Mengatasi Masalah Disiplin Karyawan Di Tempat Kerja

    Masalah disiplin karyawan di tempat kerja sering kali dihadapi oleh tim HR dalam pengelolaan SDM. Hal ini terjadi ketika aturan dan kebijakan perusahaan tidak diikuti dengan baik oleh karyawan, sehingga menyebabkan berbagai dampak negatif seperti penurunan produktivitas, konflik antar karyawan, dan persoalan yang berpotensi mengarah ke perkara hukum. Bagaimana sikap tim HR untuk menghadapi masalah…

  • 5 Kiat Mengelola Bisnis Saat Libur Lebaran

    5 Kiat Mengelola Bisnis Saat Libur Lebaran

    Mungkinkah mengelola bisnis saat libur lebaran? Sangat mungkin, jika pemimpin bisnis berkolaborasi dengan manajemen, HRD, pemimpin tim, dan anggotanya. Ya, libur Lebaran merupakan waktu yang dinantikan oleh karyawan di mana mereka bebas dari pekerjaan dan menikmati kebersamaan dengan keluarga. Namun, waktu tersebut menjadi tantangan bagi pemilik bisnis karena mereka harus mengatur antara operasional bisnis dan…

  • Coda Payments Kembali Raih Sertifikasi Great Place To Work® 

    Coda Payments Kembali Raih Sertifikasi Great Place To Work® 

    Untuk kedua kalinya, Coda Payments (Coda) meraih sertifikasi Great Place To Work® untuk kantor Indonesia. Sedangkan, Coda  di Thailand mendapatkan untuk pertama kalinya, Selasa (06/02/2024), waktu Singapura.  Perolehan sertifikasi ini membuktikan bahwa Coda berkomitmen untuk membangun lingkungan kerja luar biasa dan mendorong budaya kolaborasi, inovasi, serta keterlibatan karyawan. Selain memperoleh sertifikasi di Thailand dan Indonesia,…

Got any book recommendations?