Category: HRTech
-
ChatGPT: Alat Efisien Untuk Pekerja, Adakah Risikonya?
ChatGPT adalah sebuah chatbot terbaru yang memiliki dukungan dari Artificial Intelligence (AI). Bahkan beberapa karyawan saat ini mulai mengakui bahwa mereka menggunakan chatbot ini. ChatGPT pertama kali dirilis gratis oleh start-up OpenAI pada bulan Desember. Hal ini juga membuka mata publik pada kuatnya teknologi di beberapa tahun terakhir. Chatbot ini secara cepat digunakan untuk beberapa…
-
Alfa Group Digitalisasi Proses Rekrutmen Dengan ATS
Alfa Group yang menaungi Alfamart dan Alfamidi dikabarkan mulai mendigitalisasikan proses rekrutmen karyawannya atau rekrutmen ATS. Alfa Group resmi bekerja sama dengan PT Aplikasi Pekerja Indonesia (Jobseeker Company) dalam penandatanganan nota kesepakatan pada Senin (09/09/2023) di Tangerang. Kerja sama ini memungkinkan dua anak dari Alfa Group untuk membangun sistem teknologi applicant tracking system yang dikembangkan…
-
Mekari Conference: Kontribusi Teknologi Dan Kemajuan Organisasi
Kehadiran teknologi berkontribusi terhadap kemajuan organisasi. Hal ini diungkapkan oleh Mulyawan Gani, Managing Director of Digital Business Sinar Mas Land dalam Mekari Conference 2023, Kamis (07/09/2023), di ICE BSD, Tangerang, Banten. Menurut Mulyawan, properti merupakan industri yang sangat konvensional. Supply chain di properti hampir tidak berubah dari waktu ke waktu. Termasuk ketika seseorang ingin membeli…
-
HRTech, Kawan Atau Lawan HRD?
Teknologi digital semakin masuk ke dalam operasi HRD sehari-hari, biasa disebut dengan HRTech atau Teknologi HR. Kehadiran teknologi di dalam pekerjaan HRD tentu sangat bermanfaat karena dulu banyak sekali tugas HR yang bersifat manual dan administratif. Namun, kemajuan teknologi yang sangat pesan hingga hampir menyaingi kemampuan manusia mulai membuat beberapa orang khawatir. Isu bahwa mesin…
-
Key Role Tim HR Dalam Learning and Development Pascapandemi
Di era pascapandemi, learning and development (L&D) kembali menjadi fokus utama perusahaan dalam memperkuat karyawan dan sumber daya lainnya. Perhatian terhadap isu ini menciptakan suatu pergeseran, dengan perusahaan kembali melibatkan program-program L&D bagi karyawan mereka. Tradisi ini umumnya dikendalikan oleh tim HR, khususnya para spesialis dalam mengelola inisiatif pembelajaran dan pengembangan. Dalam menghadapi perubahan yang…
-
Peran Software HRIS Di Perusahaan Semakin Dibutuhkan
Software HRIS menjadi sangat vital bagi setiap organisasi. Ketahui apa saja keuntungan menggunakan HRIS dan cara memilih layanan HRIS.
-
Pentingnya HRIS Bagi UMKM Dan Tips Memilihnya
UMKM semakin didorong untuk go digital, bahkan kini didukung oleh pemerintah. HRIS bagi UMKM bisa jadi fitur penting bagi kesuksesan UMKM.
-
ChatGPT Dan Dampaknya Pada Berbagai Pekerjaan
ChatGPT yang merupakan terobosan AI dikatakan bisa menggantikan pekerjaan tradisional, apakah ini jadi ancaman juga bagi pekerjaan HR?
-
Recruitment Management System: Kelebihan, Kelebihan, dan Cara Penggunaannya
Setiap hari HR dituntut untuk mendapatkan pekerja terbaik dari segala aspek. Hal ini membuat HR mulai bekerja dengan Recruitment Management System (RMS) untuk mendukung proses rekrutmen agar lebih ringkas dan cepat. Dengan menggunakan perangkat lunak perekrutan, tentunya HR dapat merampingkan proses perekrutan dan memberikan solusi perekrutan end-to-end. Namun, memilih perangkat lunak yang terbaik bisa menjadi…
-
HR, Temukan Digital Talent Dengan 5 Cara Ini
Merekrut digital talent dalam era perubahan teknologi semakin cepat, bagaimana caranya? Ketika bisnis perusahaan semakin berkembang, kebutuhan tenaga kerja pun ikut bertambah. HRD dapat melihat job requirement yang diminta oleh perusahaan ketika membuka lowongan kerja. Oleh karena itu, HRD atau perekrut harus mencari strategi untuk merekrut kandidat berkualitas sesuai kebutuhan tersebut. Merekrut Di Tengah Talent War…