Category: HR Updates
-
LinkedIn: Keterampilan Kerja Akan Berubah Pada 2030, Apa Saja?
Jakarta, 4 Oktober, 2023 – Keterampilan yang dibutuhkan untuk berbagai jenis pekerjaan di seluruh dunia diperkirakan akan berubah setidaknya 65% pada 2030 seiring perkembangan pesat dari AI dalam mengakselerasikan perubahan di lingkungan kerja, sesuai data LinkedIn, jaringan tenaga profesional terbesar di dunia. Pergeseran signifikan telah terjadi–lowongan pekerjaan yang menyebut “AI” atau “Generative AI” naik lebih…
-
Kelola Employee Wellbeing Ala Bank Mandiri
Stres ketika bekerja bukanlah hal baru, tetapi tanpa pengelolaan yang tepat dan dukungan dari perusahaan, kondisi karyawan bisa memburuk secara fisik maupun mental seperti burnout. Tidak ingin hal tersebut terjadi di karyawannya, Bank Mandiri membangun well-being program bertajuk hc4U sebagai bentuk komitmen human capital (HC) perusahaan dalam mewujudkan Create Meaningful Employee Experiences. Sebagai salah satu…
-
Alfa Group Digitalisasi Proses Rekrutmen Dengan ATS
Alfa Group yang menaungi Alfamart dan Alfamidi dikabarkan mulai mendigitalisasikan proses rekrutmen karyawannya atau rekrutmen ATS. Alfa Group resmi bekerja sama dengan PT Aplikasi Pekerja Indonesia (Jobseeker Company) dalam penandatanganan nota kesepakatan pada Senin (09/09/2023) di Tangerang. Kerja sama ini memungkinkan dua anak dari Alfa Group untuk membangun sistem teknologi applicant tracking system yang dikembangkan…
-
Mekari Conference: Kontribusi Teknologi Dan Kemajuan Organisasi
Kehadiran teknologi berkontribusi terhadap kemajuan organisasi. Hal ini diungkapkan oleh Mulyawan Gani, Managing Director of Digital Business Sinar Mas Land dalam Mekari Conference 2023, Kamis (07/09/2023), di ICE BSD, Tangerang, Banten. Menurut Mulyawan, properti merupakan industri yang sangat konvensional. Supply chain di properti hampir tidak berubah dari waktu ke waktu. Termasuk ketika seseorang ingin membeli…
-
Riset AI: 62% Bisnis Berpotensi Adopsi Kecerdasan Buatan
Mekari, perusahaan solusi digital terdepan di Indonesia, meluncurkan hasil riset ‘Artificial Intelligence (AI) Adoption Readiness of Businesses in Indonesia’ yang menemukan tiga level kesiapan perusahaan di Indonesia untuk mengadopsi teknologi kecerdasan buatan, Kamis (07/09/2023). Riset tersebut diluncurkan saat Mekari Conference 2023, konferensi teknologi tahunan yang menghimpun pakar, pebisnis, dan profesional lintas industri untuk membahas peran…
-
Kesiapan Bisnis-bisnis Indonesia Dalam Mengadopsi AI
Dalam acara tahunan Mekari Conference 2023 yang diselenggarakan di ICE BSD City Tangerang, CEO Mekari, Suwandi Soh memberikan sambutan pada press conference daring pada 7 September 2023. Di kesempatan ini, beliau menjabarkan riset kesiapan bisnis-bisnis di Indonesia dalam mengadopsi AI (Artificial Intelligence), juga bagaimana implementasinya secara nyata. Berdasarkan studi IBM, AI akan menjadi masa depan…
-
Seberapa Perlu HR Memahami Perppu Cipta Kerja?
Perppu Cipta Kerja adalah salah satu langkah mitigasi dari adanya krisis global yang tentunya tindakan pencegahan menjadi sebuah langkah yang baik ketika negara dihadapkan dengan segala persoalan yang datang. Selain itu, Perppu ini juga merupakan langkah pencegahan untuk segala persoalan yang terjadi pada perekonomian nasional yang juga harus dihindari di masa yang akan datang. Pada…
-
Mekari Conference 2023 Sentuh Dampak AI Bagi Bisnis
Mekari Conference 2023 akan menyajikan berbagai sesi yang menampilkan pakar dan pemimpin dari berbagai industri.
-
Penipuan Lowongan Kerja Masih Menjebak, Cermati Tandanya!
Saat ini, berbagai bentuk penipuan lowongan kerja semakin meresahkan. Padahal mendapatkan panggilan untuk wawancara kerja tentu sangat melegakan para pencari kerja. Namun, akibat kasus penipuan lowongan kerja yang tiada habisnya, membuat mereka ragu dalam mengambil kesempatan. Salah satu insiden terjadi di Bekasi pada bulan Juli lalu, ketika seorang ojol (ojek online) menerima permintaan untuk menjemput…
-
E-Makaryo, Mudah Cari Kerja Dari Pemprov Jateng
E-Makaryo adalah aplikasi yang digagas oleh Ganjar Pranowo dan Pemprov Jateng dalam membantu pencari kerja mendapatkan pekerjaan.